Solusi Membangun Lantai Tingkat dengan Kuat, Cepat, dan Hemat
Landasan
sebuah bangunan tentunya memiliki tugas untuk menanggung beban yang lebih besar
dibanding bagian atasnya. Landasan tersebut adalah lantai. Lantai yang akan
menjadi dasar bangunan akan menjadi tumpuan semua aktivitas yang ada
didalamnya. Semua orang yang beraktivitas didalamnya akan menekankan kaki
mereka ke lantai. Jika rumah yang dibangun adalah rumah yang hanya terdiri dari
satu lantai, maka hal ini tidak menjadi masalah. Mengapa demikian? Karena
lantai dasar tentunya akan bertumpu pada tanah yang memiliki lapisan keras dan
kokoh. Semua yang beraktivitas diatasnya tidak perlu khawatir karena lantai
yang terbangun sudah ditopang dengan tanah dibawahnya. Lantas yang menjadi
masalah adalah lantai untuk bangunan bertingkat. Lantai kedua yang ternyata
hanya melayang diatas ruang lantai pertama tentunya akan sangat berbahaya jika
tidak dibangun dengan kuat dan kokoh. Lalu bagaimana solusinya?